Senin, 11 April 2016

Pembahasan Karya Ilmia Melalui Pembuatan Website Penjadwalan Transportasi

PEMBUATAN WEBSITE INFORMASI PENJADWALAN TRANSPORTASI DENGAN MACROMEDIA DREAMWEAVER MX
  
Berikut adalah link yang digunakan untuk membuat website penjadwalan website transportasi Informasi

(Harus Login Dengan Studensite Gunadarma)

Abstraksi Penulisan :
“Pembutan website pada penjadwalan transportasi ini merupakan suatu gagasan yang sangat diperlukan untuk mempermudah masyarakat dalam mencari sebuah informasi tentang penjadwalan keberangkatan  transportasi yang di butuhkan. Website penjadwalan transportasi ini berisi sebuah infromasi tentang Pemberangkatan Transportasi, Jenis Transpotasi, Tujuan Transportasi, Harga Tujuan Transportasi. Dengan website maka wasyarakat yang berada di kota maupun di luar kota dapat mengertahui tentang informasi yang terdapat pada website Penjadwalan Transportasi tanpa adanya batasan jarak dan waktu. Macromedia Dreamweaver, Xampp, Php dan Mysql adalah sebuah software, Bahasa pemrograman dan Database yang digunakan untuk membuat situs halaman website. Karena selain mudah untuk digunakan membuat website, software, Bahasa pemrograman  dan Database tersebut sangat mudah untuk dipahami untuk pemula. Sampai sekarang ini sebagian orang masih sering menggunakan software tersebut untuk membuat situs halaman web, dikarnakan software tersebut berbasis open sourch.

Pada penulisan di atas tercatat bagaimana metode penulisan yang digunakan yaitu dengan :

1.      Studi Pustaka
Merupakan teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode studi pustaka. Informasi yang diproleh dari berbagai sumber artikel dari majalah/surat kabar, internet dan lain sebagainya. Metode ini mengimplementasikan program dan perancangan dengan menggunakan Macromedia Dreamweaver, Php, Xampp dan Mysql.

2.      Studi Praktek
Yaitu melakukan uji coba apakah website tersebut telah lengkap dan sempurna atau ada yang kurang. Metode ini mengimplementasikan program dan perancangan dengan menggunakan Macro Dreaweaver, Xampp, Php dan Mysql

Kesimpulan
Pembuatan Website Penjadwalan Transportasi dirancang untuk memudahkan masyarakat dalam mencari informasi  secara akurat dan cepat dalam Pemberangkatan Transportasi, Jenis Transpotasi, Tujuan Transportasi, Harga Tujuan Transportasi, Meskipun pada website ini hanya berupa informasi, namun fungsi kegunaannya sangat bermaanfaat bagi masyarakat.